Rabu, 8 Januari 2025, Departemen Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan menyelenggarakan pertemuan bersama dosen untuk mengevaluasi capaian kegiatan pembelajaran tahun 2024 dan merencanakan kinerja tahun 2025. Dosen Departemen INTP mendapatkan evaluasi dari mahasiswa terkait dengan…
Azib Ernawati sebagai Wisudawan Terbaik Tingkat Fakultas Peternakan
Selamat kepada Azid Ernawati sebagai wisudawan terbaik tingkat Fakultas Peternakan periode Juni 2019 dengan judul skripsi "Perbanyakan Vegetatif Alfalfa (Medicago sativa l.) Hasil Iridiasi Sinar Gamma dengan Posisi Stek dan Konsentrasi IBA yang Berbeda". Azib…
Research Visit Delegasi Turki: Food Waste for Feed
Selasa 25 Juni 2019, Departemen menerima kunjungan delegasi Turki dari Kementrian Pertanian dan Kehutanan Turki dan Middle East Technical University. Delegasi dari Turki ini mempelajari perkembangan pengolahan limbah pangan di Indonesia, khususnya di Departemen Ilmu Nutrisi…
Pengajian Menyambut Datangnya Bulan Suci Ramadhan
Pada hari kamis, 02 Mei 2019 Departemen INTP menyelenggarakan pengajian rutin bulanan bagi Dosen dan Tenaga Kependidikan INTP yang bertempat di ruang sidang Departemen INTP. Kegiatan ini bertujuan untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadhan dan…
Kurikulum Ilmu dan Teknologi Tumbuhan Pakan dan Pastura…
Pada hari Rabu Kamis, 24-25 April 2019, Departemen INTP diundang oleh SEARCA untuk memaparkan kurikulum dan penelitian Ilmu dan Teknologi Tumbuhan Pakan dan Pastura dalam 'Roundtable Discussion on Pasture and Forage Crops' di University of…
Bimbingan Teknis Indigofera di Tenjolaya dan Pasir Tanjung
Bulan Februari dan Maret ini, Departemen INTP bekerjasama kembali dengan Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan untuk memberikan penyuluhan kepada masyarakat di Tenjolaya dan Tanjung Sari. Atas permintaan Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan, Departemen…
Pelatihan Meta-Analisis
Pada hari Selasa Rabu, 12-13 Maret 2019, Departemen INTP menyelenggarakan pelatihan meta analisis. Pelatihan ini mengundang peserta dari berbagai wilayah. Pelatih dalam kegiatan ini adalah Dr. Anuraga Jayanegara SPt., MSi yang telah menelurkan sekitar 10…
Van Soest 2018: Membuat akrab antar kelas
Pengenalan kampus dan civitas akademik oleh mahasiswa Departemen INTP A'54 diwadahi dalam kegiatan makrab yang tahun ini diberi nama Vansoest 2018. Kegiatan dilaksanakan pada hari Sabtu-Minggu, tanggal 15-16 Desember 2018 dengan lokasi di Mako Dodik Latpur…
Havif Zamarath Varhan meraih Charoen Pokphand Best Student…
Di akhir tahun ini, Departemen INTP mendapatkan berita gembira dengan terpilihnya Havif Zamarath Varhan sebagai salah satu Charoen Pokphand Best Student Appreciation di Batch 3. Havif Zamarath merupakan mahasiswa tingkat akhir yang sedang melaksanakan tugas…